air mata bersampul rindu
by sofyan ngawi
Memandangmu hujan berhenti Meletakkan kesunyian dibibirmu, di tempat setangkai senyum menyembunyikan kuntum.kilau di matamu pastilah bukan embun bukan pula tetes hujan sebab cahayanya terlalu indah. Barangkali itu airmata bersampul rindu yang selalu di teduh tatapanmu. (sumber buku 100 puisi terbaik tituit.com )
Tidak ada komentar:
Posting Komentar